Dukung Program Prioritas Asta Cita 100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran

Tribratanewssabang – Dalam rangka mendukung dan mempercepat pencapaian program prioritas Asta Cita 100 Hari Pemerintahan Presiden Prabowo-Gibran, Polres Sabang melaksanakan kegiatan Patroli Perintis Presisi guna mencegah gangguan kamtibmas serta aksi premanisme di wilayah Kota Sabang, Minggu (24/11/2024)

 

Patroli ini dipimpin oleh Kanit Patroli, Aiptu Alfi Syahrin, bersama anggota patroli lainnya, dengan sasaran wilayah-wilayah yang dianggap rawan tindak kriminalitas dan gangguan ketertiban. Diantaranya adalah Kantor KIP, gudang KIP, kafe, hotel, kedai kopi, pusat perbelanjaan, serta tempat-tempat keramaian yang ada di Kota Sabang.

 

Dalam kegiatan tersebut, petugas melakukan pemantauan dan pengawasan secara rutin di area-area yang sering menjadi titik keramaian masyarakat. Hal ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman bagi warga serta wisatawan yang berkunjung ke Kota Sabang, sekaligus untuk menanggulangi aksi premanisme yang dapat mengganggu ketertiban umum.

 

Kapolres Sabang AKBP Erwan, SH, MH, melalui Kasat Samapta AKP Sabrani, SE, menyatakan bahwa kegiatan patroli ini merupakan salah satu upaya Polres Sabang dalam menciptakan situasi kondusif, serta mendukung pemerintah dalam mewujudkan keamanan dan kesejahteraan masyarakat sesuai dengan visi dan misi pemerintahan Presiden Prabowo-Gibran.

 

“Patroli ini kami laksanakan dengan harapan dapat mengantisipasi berbagai potensi gangguan kamtibmas, serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat di wilayah Sabang. Kami juga terus berkoordinasi dengan pihak terkait untuk memastikan bahwa setiap sektor, baik itu publik maupun usaha, dapat beroperasi dengan aman,” ujar AKP Sabrani.

 

Kegiatan patroli ini akan terus dilaksanakan secara intensif dan rutin, serta diharapkan dapat memberikan dampak positif dalam menciptakan ketertiban dan keamanan yang lebih baik di Kota Sabang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LOKASI4D
https://jbg.sumbatimurkab.go.id/sgacor/
situs terpercaya
https://zona131.com/
SAWER138 SLOT
SLOT GACOR MAXWIN
EO88
agen303
tp play
LINK ALTERNATIF TOTO100 https://157.245.149.186/